-

Tata Kelola Command Center



Deskripsi
Pelatihan ini memberikan pemahaman dan keterampilan yang cukup dalam memahami dan menerapkan tata kelola command center. Pelatihan ini akan membahas mengenai tata kelola command center yang baik dari persiapan hingga implementasi. Materi yang akan disampaikan antara lain pengantar, masalah dan tantangan command center, konsep besar command center, keuntungan, arsitektur, fitur-fitur yang digunakan, pengalaman penggunaan command center, implementasi command center, dan lanjut dengan demo tata kelola command center dengan produk mini command center IBM.

Manfaat Pelatihan
⦁ Peserta memahami konsep command center
⦁ Peserta dapat mengembangkan tata kelola command center
⦁ Peserta dapat memperbaiki masalah yang terjadi pada penerapan tata kelola command center
⦁ Peserta mendapat wawasan tata kelola command center menggunakan produk IBM

Materi Pelatihan
  1. Pengantar Command Center
  2. Masalah dan Tantangan Command Center
  3. Konsep Besar Command Center
  4. Keuntungan
  5. Arsitektur Command Center
  6. Fitur-fitur Command Center
  7. Penerapan Command Center
  8. Demo Command Center


Informasi & Penawaran
Alamat
Jl. Kenari No 44A Yogyakarta
admin@smartindo.org
081226462441
National Client & Partner
International Client & Partner
@2025 smarttraining Inc.